Tempat pemula belajar bisnis internet, internet marketing, facebook marketing, email marketing, dan affiliate marketing secara otodidak

20 Desember 2010

Produk Baru Aset Virtual: Kaya dari Amazon

Beginilah enaknya jadi member bisnis ini. Hampir setiap bulan ada produk baru yang diluncurkan. Hal ini sangat menguntungkan bagi membernya seperti saya. hehee.. Kali ini produk baru tersebut adalah sebuah ebook yang berjudul "Kaya dari Amazon".

Tapi apakah anda sudah tahu tentang sistem aset virtual? Jika belum silakan baca artikel saya sebelumnya tentang sistem aset virtual disini. Sistem aset virtual merupakan website bisnis online milik Joko Susilo (yang terkenal di dunia internet dengan produk SMUOnya ) yang memberikan kemudahan bagi membernya untuk berbisnis online dengan sistem affiliasi. Sistem affiliasi itu sistem kerjasama antara pemilik produk dengan member dengan cara bagi hasil setiap ada penjualan.

Oke. Saya jelaskan sedikit aja tentang cara kerja dan bagi keuntungan buat kita jika kita bergabung di sistem aset virtual.

Saat kita membuka situsnya (silakan klik disini), Anda akan melihat sebuah halaman sederhana, silakan masukkan data diri anda disitu (nama, email, dan no.hp) GRATIS kok. Selanjutnya silakan ikuti petunjuknya. Maka anda akan bisa membaca informasi selanjutnya tentang website ini. Selain itu silakan buka email anda untuk mengetahui informasi-informasi update dari situs ini. Anda sudah menjadi member free.

Apa untungnya jika saya menjadi member?
Status member ada dua, member free dan member pro.
Untuk member free memiliki keuntungan 20% profit jika ada member yang bergabung dari link filiasi anda. Member free hanya memiliki komisi 1 level. Artinya jika ada produk lanjutan yang terjual anda tidak mendapatkan profit.
Member pro mempunyai dua keuntungan: Level 1 (komisi 40%) dan level 2 (komisi 20%).

Setelah kita resmi menjadi member pro (member yang sudah membayar keanggotaan) maka kita berhak atas semua produk yang ada di member area. Semua yang ada silakan anda download. GRATIS dan anda sebagai member DILARANG BAYAR LAGI. Total produknya ada lebih dari 10 produk. Ada ebook tentang 'how to make a money', script bisnis internet yang belum pernah anda temui.

Salah satu produk yang telah berhasil saya praktekkan adalah Facebook Viral Marketing. Tentang bagaimana caranya memanfaatkan (bahasa kasar: memperbudak) facebook untuk kemajuan bisnis kita. Ada 3 cara yang diajarkan disana. Bagaimana memanfaatkan facebook bukan hanya sekedar untuk refreshing tapi untuk meningkatkan profit. Untuk lebih jelasnya tentang facebook viral marketing ini akan saya ulas lebih di posting berikutnya.

Lho kok jadi ngelantur, kan tadi ngomong produk barunya. Kaya dari Amazon?.hehee...

Tahu Amazon.com kan?

Amazon.com didirikan oleh Jeff Bezos, pekerja yang beberapa kali pindah kerja dan kemudian memutuskan jadi pebisnis internet. Jauh-jauh hari sebelum saya kenal internet dan bergabung di Formula Bisnis, Jeff Bezos sudah mengendus peluang emas bisnis internet dengan mendirikan Amazon pada 1994 yang dirintis dari garasi rumah.

Terbukti pilihannya tak salah. Kini Amazon.com menjadi salah satu situs web penjualan terbesar di dunia dengan puluhan juta konsumen aktifnya dari seluruh dunia. Amazon menjual puluhan ribu item produk yang dibagi dalam puluhan kategori, seperti buku, produk elektronik, perhiasan sampai mainan.

"Jangankan Amazone, internet aja saya baru belajar. Mungkinkah saya bisa sukses?" pertanyaan yang mungkin anda lontarkan (meski dalam hati), karena saya juga berkata demikian saat membaca review dari pak JS. Dari review blog pak JS disebutkan:
"Tidak jadi masalah juga sekalipun anda:
  • Tidak berpengalaman di bisnis online sebelumnya
  • Tidak punya modal yang banyak
  • Tidak punya website saat ini
  • Tidak terkenal di internet
  • Tidak punya rekan bisnis
  • Tidak tahu niche market yang menjanjikan
Anda bisa belajar dan langsung ACTION hari ini juga dengan bimbingan produk ini."
Jadi jika anda adalah salah satu yang disebutkan diatas, "Anda pasti bisa sukses dari Amazon".
Untuk lebih detail tentang review produk baru ini silakan kunjungi situs resmi reviewnya disini.
Atau jika anda ingin mendownload secara gratis, anda bisa bergabung menjadi member pro di sistem aset virtual.

Semoga sedikit informasi ini bisa menambah pengetahuan anda yang ingin serius di bisnis online khususnya bisnis di Amazon.

Salam hangat.
Share:

Labels